pernah denger tentang promo ini kalo transaksi pake Jenius, apa masih berlaku ya di bulan ini?
-
Comments ( 2 )Write Response
-
evanleonardus
14 May, 2018 Like ( 0 )Halo, kak Nanda.
Program #EveryYay Jenius: Cashback pembelian aplikasi di Apps Store dan Google Play berlaku dari tanggal 1 Mei 2018 hingga 30 Juni 2018.
Cashback 50% total akumulasi “jajan apps" dalam sebulan yah, berlaku untuk semua kartu (m-Card, x-Card, dan e-Card)Share ke temen-temen yang lainnya yah!
-
Diskusi Lainnya
Gaming Smartphone Nay!! atau Yay!!
Di era smartphone yang semakin dan terjangkau seperti sekarang ini, banyak orang mulai memanfatkannya untuk bermain game..
dengan promo dan iklan yang gencar di mana-mana, tak jarang mulai dari tukang parkir , tukan ojek sampai ke om-om pebisnis pun … Selengkapnya
Putrak – Spotify Wrapped 2020
Putrak – Spotify Wrapped 2020
Merupakan temuan tembang lagu dari seorang Putrak (PUitis Tapi RAsional Kan) sejak mengawali tahun 2020 yang sangat aneh, berawal dari banjir di awal tahun, kemudian di selimuti virus dan adaptasi baru … Selengkapnya
Social Media Challenge: Jenius Making Life Easier
Beberapa waktu lalu aku ke Singapura dan membuktikan bahwa Jenius benar-benar bisa di gunakan diluar negeri. Ya aku pikir cuman sekedar untuk transaksi MRT dan Bus ternyata emang bisa untuk transaksi pembayaran apapun hanya tinggal tap dan transaksi … Selengkapnya