Halo Jenius
Kalau di bank lain kan kita bisa memiliki lebih dari 1 account ya, kenapa ya di Jenius kok tidak bisa memiliki lebih dari 1 account ?
Halo Jenius
Kalau di bank lain kan kita bisa memiliki lebih dari 1 account ya, kenapa ya di Jenius kok tidak bisa memiliki lebih dari 1 account ?
kalau di BANK lain kan, ada jenis2nya bro contoh BNI taplus terus ada BNI apalagi yg beda, sedangkan JENIUS kan produknya 1 yaitu JENIUS..kalau banyak jenisnya mah bisa lebih dari 1 akun mungkin
Bisa pak, tapi gk bisa pake ktp sama no telp yang sama, otpnya bentrok nanti jadinya. Setahu saya seperti itu, karena sebenernya fitur x-card itu kan udah kayak sub-akun dari akun utama kita, x-card bisa tambah banyak2 lagi
Dan tidak lupa dengan tujuan awal jenius pak, reinvented the Bank.. Tujuannya memudahkan dan membuat simple everyday transaction.
Tp menurut pribadi saya tidak menutup kemungkinan kedepan jenius bisa bikin multiple account sih pak e🙏🙏
Kalau masalah nomor hp iya pasti dong harus ada 2 nomor berbeda, tapi kalau ktp kan ya seharusnya ktp yg sama tapi no ponsel berbeda .
Mungkin ketentuan untuk bank digital sedikit berbeda dengan bank biasa, karena Digibank dan PermataMe juga punya aturan yang sama, satu data ktp, npwp, dan no hp hanya untuk satu nasabah—tidak diperbolehkan memiliki dua rekening. Hanya saja ketentuan dua akun ini agak kendor kalau di PermataMe.
Setahu saya, BI dan Kemendagri sudah ada kerja sama untuk mengakuratkan data nasabah supaya tidak ada rekening ganda. Tapi entah sudah jadi aturan tetap atau belum, yang jelas di BCA, satu nasabah masih bisa membuka tabungan yang sama dengan jenis dan data yang sama.
Kalau permata me itu yg jengkelin biaya sms nya tiap mau transfer even ke sesama permata kena biaya sms, malessss bangett
sebenarnya saya sudah menulis tentang ini di blog saya pribadi https://www.kuntoaji.id/2017/08/dua-alasan-kenapa-saya-pakai-jenius.html
dua alasan tersebut adalah
1. Bisa bayar transaki kartu kredit dan Paypal
2. Kalau nggak ada saldo, transaksi gaga … Selengkapnya
Halo teman-teman
saya mohon info, untuk jenius reguler, limit transfer ke bank lain adalah 100jt per hari, apakah limit ini sudah termasuk limit transfer rekening bisnis ? (karena rekening bisnis memiliki nomor rekening berbeda)
mohon info teman2 s … Selengkapnya
Aloha!
Terima kasih Jenius untuk workshop-nya hari ini, and here’s my idea. (Semoga belum pernah diimplementasi juga sih haha)
People loooovvee story! Rite?
Bagaimana kalau bikin kontes ((kontes)) di Twitter, objektivnya adalah, orang-orang haru … Selengkapnya