Hi semua,
Saya ditawari mengaktifkan flaxi cash, tertarik sih tapi sebetulnya saya memang gak akan menggunakannya, hanya untuk dana darurat kalau kepepet. Cuma, saya khawatir, apakah kalau tidak digunakan tetap ada biaya administrasi per bulan meski pun saya tidak menggunakannya, ada yang sudah pengalaman?