Creative Talk

How to Turn Your Plant Hobby into a Business

Kamu ingin membangun bisnis dari hobimu merawat tanaman? Satya akan mengajakmu memanfaatkan tanaman-tanaman yang tumbuh cantik di rumahmu, menemukan peluang yang tepat, dan mengembangkannya menjadi bisnis.

Rabu, 04 November 2020
15.00 - 17.00 WIB
Via aplikasi ZOOM

Yang akan dipelajari di talk ini:

  • Cara membangun bisnis yang bermula dari mimpi
  • Cara menemukan peluang untuk bisnismu
  • Cara membangun dan memelihara hubungan dengan klien
  • Cara menciptakan bisnis turunan untuk memperkuat bisnis inti

Pembicara

Satya
Putra

Founder Larch Studio
Rabu, 04 November 2020
15.00 - 17.00 WIB
Via aplikasi ZOOM

Stay updated!

Subscribe Newsletter