Happy Harbelnas all!
siapa ni yang udah siap berburu promo dihari spesial ini??
sedikit sharing mengenai promo jenius khususnya bagi kamu yang hobi belanja online seperti saya.
promo ini hanya berlaku jika kamu transaksi di setiap hari kamis saja dan akan berakhir sampai akhir bulan november ini, dan juga hanya berlaku di 7 e-commerce (Tokopedia, Shopee, Bobobobo, Traveloka, JD.ID, Sociolla, Bukalapak)
promonya dalam satu bulan kamu harus memiliki total transaksi yang diakumulasi hanya untuk setiap transaksi di hari kamis saja dengan minimal Rp1.500.000 ,kamu akan mendapatkan cashback sebesar Rp50.000 looh.
eits, jangan lupa pembayarannya wajib menggunakan kartu debet jenius.
Happy shopping!